Pada kesempatan kali ini saya menyajikan contoh kartu undangan bayi yang dapat anda download, walau hanya menggunakan Ms.Word tapi tak kalah bagusnya jika menggunakan CorelDraw
![]() |
| Contoh Undangan Kelahiran Bayi |
Alhamdulillah Berkat Rahmat
dan Ridho Allah SWT
Telah Lahir Putra kami yang
Pertama dan
Kami beri Nama:
AHMAD RAFFI MAULANA
Lahir : Sabtu (Legi), 13 Desember 2014
Semoga
menjadi anak yang Sholeh, Berbakti kepada kedua Orang Tua,dan berguna bagi
Agama, Nusa, Bangsa dan Negara. Amin…..Amin…
Yang Berbahagia
Bp.
Khoirudin & Ibu Siti Insiyah
itu hanya contoh yang bisa anda kembangkan sendiri, jika anda punya frame sendiri anda bisa menambahkan frame sendiri sesuka anda.

Comments
Post a Comment